Kasus Anak Kian Marak
MATARAMRADIO.COM, Mataram - Kepala Dinas DP3AP2KB Ir. Husnanidiaty Nurdin, M.M menjelaskan, selama pandemi covid 19 berbagai kasus terjadi pada anak-anak diantaranya terdampak positif Covid - 19, kasus perkawinan diusia anak dan kasus kekerasan...
Go SIM, Permudah Layanan SIM
MATARAMRADIO.COM, Mataram - Ditlantas Polda NTB meluncurkan Go-SIM menyambut HUT Lalulintas Bhayangkara ke 65 sebagai upaya meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.Kapolda NTB, Irjen Pol Mohammad Iqbal mengingatkan dengan HUT Lalu...
Uang Denda Untuk Penanggulangan Covid
MATARAMRADIO.COM,Mataram -- Kepala Badan Pengelola dan Pendapatan Daerah NTB, Dr. Ir. H. Iswandi, M.Si menegaskan uang denda dari pelaksanaan Perda No 7/2020 akan dimanfaatkan sebagai dana penanggulangan Covid-19. "Hasil denda...
Posyandu Keluarga Kurangi Angka Stunting
MATARAMRADIO.COM, Lombok Timur - Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Dr. Hasto Wardoyo mengatakan posyandu keluarga merupakan ide cemerlang dalam upaya penangulangan angka stunting di Indonesia dan patut ditiru daerah lain....
Polsek Dompu Salurkan Air Bersih
MATARAMRADIO.COM, Dompu - Dengan menggunakan mobil bak air bersih, anggota polsek Dompu menyalurkan air bersih ke warga Dusun Rasanggaro, Desa manggeasi, Kec. Dompu. Kapolsek Dompu Ipda I Kadek Suadaya Atmaja menjelaskan...
Optimalisasi Pelayanan Perizinan Kapal
MATARAMRADIO.COM, Lotim - Peraturan Gubernur No. 24/ 2020 tentang Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap ( Samsat) Perizinan Kapal Perikanan di Pelabuhan Perikanan menekankan optimalisasi pelayanan perizinan kapal perikanan. Kedua, mendekatkan, memudahkan, dan mempercepat...
Gubernur: Fokus Minimalisir Kematian dan Stimulus Ekonomi
MATARAMRADIO.COM, Mataram - Gubernur NTB, Zulkieflimansyah meminta tim Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Provinsi NTB untuk membentuk tim yang fokus meminimalisir dan mengurangi angka kematian pasien Covid-19 selain mempercepat kebijakan stimulus ekonomi Jika angka...
Polsek Mataram Sediakan Wifi Gratis
MATARAMRADIO.COM, Mataram—Setelah Polsek Lingsar, kini Polsek Mataram menyediakan wifi gratis untuk menunjang proses belajar mengajar secara online (daring). Pemasangan wifi gratis wujud kepedulian kepolisian di bidang pendidikan. ‘’ Kondisi sekarang sulit karena...
Sambut HUT ke 75, TNI Gelar Baksos
MATARAMRADIO.COM, Mataram - Memperingati HUT Tentara Nasional Indonesia (TNI) Korem 162/WB menggelar olahraga bersama, bhakti sosial (Baksos) donor darah, khitanan dan pemberian paket sembako kepada masyarakat terdampak Covid-19.Danrem 162/WB Brigjen...
Tiga Jabatan di Polresta Mataram Berganti
MATARAMRADIO.COM, Mataram --Jabatan Kasat Lantas, Kapolsek Ampenan dan Kapolsek Narmada Polresta Mataram resmi berganti. AKP Imam Maladi menggantikan AKP Radita Suharta sebagai Kasat Lantas.Jabatan Kapolsek Ampenan diisi AKP Radita...