HUT ke 78 Kabupaten Lombok Tengah. Sekda NTB : Lombok Tengah Berkembamg dan Maju


Hal itu diungkapkan Sekda saat mewakili Pj Gubernur Hassanudin pada upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kabupaten Lombok Tengah di Kantor Bupati Lombok Tengah, Selasa 15 Oktober 2024.

BACA JUGA:  Inilah Warisan Leluhur yang Diakui Dunia dan Menjadi Identitas Diri


Sementara Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Lombok Tengah, H. A. Azis mengungkapkan HUT ke-79 Lombok Tengah menjadi momentun untuk merepleksi perjalan yang telah dilalui sebagai elemen pijakan dalam mengambil sikap di masa datang.


Selain itu, Pjs Bupati berharap seluruh elemen masyarakat dan pemerintah dapat bekerjasama dalam mencapai kejayaan bersama.


“Mari bahu membahu wujudkan masyarakat Kabupaten Lombok Tengah yang beriman bermutu maju dan berbudaya,” katanya.***

BACA JUGA:  Menag: 1 Syawal Ditetapkan Minggu 24 Mei 2020